Bagaimana cara setting melalui file .htaccess untuk redirect http non www dan www ke https www? Hal ini jika Anda hosting websitenya sudah diinstall SSL maka akan diperlukan akses websitenya dengan mem-Force ke URL https-nya. Untuk mendapatkan Sertifikat SSL Murah bisa anda membelinya di mana saja, atau ada juga SSL yang harganya lumayan tinggi. Maka itu sesuaikan saja dengan kebutuhan website dan budget Anda sendiri. Pada file .htaccess nya bisa coba tambahkan Code sebagai berikut ini: RewriteEngine On RewriteCond %{HTTPS} off RewriteRule .* https://%{HTTP_HOST}%{REQUEST_URI} [L,R=301] RewriteCond %{HTTP_HOST} !^www\. [NC] RewriteRule .* https://www.%{HTTP_HOST}%{REQUEST_URI} [L,R=301] Atau jika pakai Cloudflare disarankan pakai code Read More …
Category: Wordpress
Cara Reset Password Admin WordPress Hosting via phpMyAdmin
Adakalanya kita suka lupa password, dengan berbagai macam alasan, entah itu karena sudah lama tidak pernah login jadi lupa, atau karena saking banyak account login jadi lupa, dan berbagai macam alasan-alasan lainnya. Maklum namanya manusia memang kadang suka lupa ingatan, Hehehehe… maaf becanda, peace! 😀 . Jangan terlalu serius malah bikin stress otak mumet yaah? Okelah dibawa Serius tapi Santai saja dan jangan panik deh. Baik pada tulisan artikel ini membahas tentang bagaimana Cara Reset Password Login ke Admin Dashboard WordPress Hosting. CARA PERTAMA: Untuk URL default biasanya seperti ini http://namadomain.com/wp-admin/ Nah, jika masih ingat email yang digunakan dalam admin Read More …